Sony Xperia E3 Raih Penghargaan Desain Red Dot Award 2015 - Kali ini Situs Gadget akan mengulas artikel gadget terbaru berjudul Sony Xperia E3 Raih Penghargaan Desain Red Dot Award 2015 yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Sony Xperia E3 Raih Penghargaan Desain Red Dot Award 2015, anda bisa menyimak artikel kami tentang Sony Xperia E3 Raih Penghargaan Desain Red Dot Award 2015 dibawah ini.

Tahun ini, Red Dot Award 2015 pada kategori "Best of The Best Design Of Product" jatuh ke Sony Xperia E3. Banyak pihak yang memprediksi bahwa desain Xperia E3 dengan bezel "tebal" menjadi pilihan para juri. Pasalnya trend bezel tipis dan bahkan layar lengkung tidak menjadi faktor penentu kemenangan desain di kompetisi ini.
Dilansir dari XperiaBlog, (31/03), dengan meraih penghargaan Red Dot Award 2015, di sini sekaligus Sony mendapatkan kehormatan tertinggi yang diberikan oleh Red Dot dalam daftar penghargaan tahunan mereka.
Adapun beberapa produk Sony model lain yang juga meraih penghargaan Red Dot termasuk seri Xperia Z3, Xperia T2 Ultra, Xperia M2 Aqua dan SmartBank Talk/SmartWatch 3.
Sekian berita gadget terbaru dari Situs Gadget mengenai Sony Xperia E3 Raih Penghargaan Desain Red Dot Award 2015. Harapan kami artikel seputar gadget yang berjudul Sony Xperia E3 Raih Penghargaan Desain Red Dot Award 2015 ini bisa bermanfaat untuk anda. Silahkan lihat juga berita gadget terbaru lainnya mengenai Xiaomi Mi Note Ladies Edition, Spesial Untuk Kaum Hawa.